10.18.2008

Senangnya Hatiku

Alhamdulilah, akhirnya aku dapat memberanikan diri untuk membuat blog sendiri, rasanya sudah menjadi bagian komunitas global, walau sedikit telat dibandingkan teman-teman blogger yang lain, tapi tidak ada kata terlambat untuk membuat hal yang baru khan?? he..he. berarti sudah sampai satu keinginanku, yaitu kalau disearch di google namaku, akan keluar blogku..hehee. Aku berharap blog ini bisa menjadi tempat untuk mencurahkan pikiran dan berbagai info yang aku dapat terutama dalam aktivitasku sehari-hari. tunggu postinganku yah..insya allah bisa bermanfaat untukku dan teman-teman semua. thanks

Related Posts:

  • My Wishes : Antara Doa dan HarapanMenjelang akhir tahun 2009 dan siap memasuki tahun baru 2010.Bukan karena menjelang akhir tahun, waktu yang tepat untuk mengevaluasi diritetapi diseba… Read More
  • Langkah KakiKau tidak akan bisa menahan laju anginsama seperti kau tidak bisa menahan inginkuKuhapus kau, agar jejakku tak terabaTak usah kau ikuti jejak langkahk… Read More
  • Ini Medan, Bung!Slogan "Ini Medan, Bung" memang mencerminkan sifat orang Medan yang terus terang, apa adanya, tanpa basa basi, to the point. Walau nada bicaranya terd… Read More
  • Rasa Malas Yang MenderaSudah lama aku tidak menulis. Rasanya aku kehilangan ide dan semangat dalam menulis. Atau aku sudah kehabisan kata. Selain itu, tidak ada suatu perist… Read More
  • Pada Langit Aku BerceritaSemilir angin berhembusberbisik lembut pada dahan yang keringsekelebat, lalu dia pergitanpa jejakLangit malam ini sama dengan malam yang lalutapi pera… Read More

1 comments:

buwel said...

selamat ngeblog ya...salam kenal...