7.20.2009

Dalam sujudku

Ya Allah, ya Kariim, Ya Maalikul Quddus
gemetar jiwaku
dalam sujud pada-Mu
pasrah menunduk ke bumi

aku lah insan tercipta
dalam rupa agung-Mu
menggenggam amanah suci

Ya Rabbi, ya Illahi
tertatih tatih aku meniti
jalan sunyi ini
tanpa air kehidupan
yang membasahi kalbuku

beri aku bunga, wahai yang memiliki keindahan!
biar terhias indah batinku
dengan warnanya yang ceria
dengan wanginya yang semerbak

Related Posts:

  • Indahnya Danau TobaDanau Toba memang memiliki keindahan yang tidak terlupakan. Walau sudah beberapa kali aku kesana, tetap saja keindahannya membuat decak kagum dan tida… Read More
  • Prestasi Mahasiswa Indonesia di Tingkat InternasionalKalau melihat daftar mahasiswa Indonesia yang berprestasi di luar negeri pastinya sangat membanggakan sekali. Dulu, bangsa Indonesia terkenal dengan b… Read More
  • Cyber FriendAku masih ingat, tentang cinta yang kau ungkapkantentang cinta yang membuatmu tak percaya lagi pada keajaibannyaCinta, yang katamu hanya akan ada keti… Read More
  • Hanya catatan usangHanya catatan usang ketika dalam pertapaan :)Jika aku punya sayapakan terbang ke sarangmumenapaki jalan inibersamamu...Merangkulmumemelukmumemegang ta… Read More
  • Dalam sujudkuYa Allah, ya Kariim, Ya Maalikul Quddusgemetar jiwakudalam sujud pada-Mupasrah menunduk ke bumiaku lah insan terciptadalam rupa agung-Mumenggenggam am… Read More

7 comments:

buwel said...

Amiin ya mujibassailiin...

~Srex~ said...

Doa yg sangat tulus...
Begitu menyentuh mbak...

isti said...

@buwel dan srex : makasih ya..

alamendah said...

Tak ada yang lain selain selalu mendekatkan diri kepada-Nya.
bersimpuh dengan segenap jiwa dan raga.
moga ter-ijabah-i

kebvo kecil said...

AMIN...ya rabbaL alamiN..:D

alamendah said...

wajah baru, ya????

Anonymous said...
This comment has been removed by a blog administrator.