8.20.2010

Pada Suatu Saat Nanti..

ada suatu hari nanti
jasadku tak akan ada lagi
tapi dalam bait-bait sajak ini
kau takkan kurelakan sendiri

pada suatu hari nanti
suaraku tak terdengar lagi
tapi di antara larik-larik sajak ini
kau akan tetap kusiasati


pada suatu hari nanti
impianku pun tak dikenal lagi
namun di sela-sela huruf sajak ini
kau takkan letih-letihnya kucari

(Sapardi Djoko Damono)

PS : Sangat menyukai puisi-puisi Sapardi Djoko Damono

22 comments:

alamendah said...

(Maaf) izin mengamankan PERTAMAX dulu. Boleh, kan?!
OOT, loading blognya kok berat banget, Mbak. Beberapa kali mau ke sini gagal ditengah jalan

Unknown said...

sama dong....

AISHALIFE-LINE said...

puisi yang indah sist.met menjalankan ibadah puasa.

andri said...

suatu saat nanti semua kita akan pergi.. hanya kita yg dapat menyesiati apa yg kita bawa pergi...

Unknown said...

Aku suka banget dengan puisi SDD
semuanya mengandung makna yang padat

yansDalamJeda said...

Hmmm....Sapardi. Apalagi yang Hujan Bulan Juni. Indah.
Tp yang paling terkenal adalah "aku ingin mencintaimu dengan sederhana........ Mantab!

non inge said...

sarat akan makna puisi dari SDD ^^
aku juga suka ^^

Gaphe said...

Suatu hari nanti...
Apa impianmu?.

(Gaphe)

*puisi singkat hasil inspirasi baca puisi diatas.

Irma Senja said...

selamat malam mba,..

aku juga suka puisi2 sapardi joko damono :)

marsudiyanto said...

Ikut baca2 puisinya Supardi Djoko Damono

TRIMATRA said...

dan....
pada suatu hari nanti ku ingin mbak isti mengikuti gerakan seo positif kaim, terima kasih

http://titimatra.blogspot.com/2010/08/foto-anak-smp-melakukan-mural.html

harto said...

puisi yang mengingatkan kita akan hari akhir...

Husnul Khotimah said...

aku baru mengenalnya hehe, sepertinya aku harus ubek ubek google nih, keren!!

Anonymous said...
This comment has been removed by a blog administrator.
rosie said...

pada suatu saat nanti, izinkan saya berkunjung kembali kesini hehe salam kenal sist...

gaelby said...

Resensi puisi Djoko Damono nya kreen mbak.
I like it :)
Salam sobat..

Anak SMP said...

Siiip mang Prof Sapardi...

Seiri Hanako said...

oh kerennya

KOLABORASI POSTING said...

iya mbak ditunggu puisi2 Djoko yang lain, kita yang baca juga suka kok.

Ceritaeka said...

Aku juga suka banget puisi2nya beliau..
aiih jd mellow...

Arif Chasan said...

AKU JUGA!!!
Aku juga suka banget ma Pak Sapardi.... ^^

love-up-you said...

You will find that cheap pandora there are many gemstones and settings to choice from. pandora jewelry Almost as many as the engagement bible buy Pandora verses there are. You will want to consider discount pandora doing all you can to make a unique piece of pandora sale jewelry by trying to come up with your own ideas. pandora jewerly You will be able to make a lot of great options for pandora earrings yourself when you look at the various gemstones and cheap pandora earrings settings.